Kali ini kita akan ngebahas tentang macam-macam warna dan juga macam-macam nama tempat di Korea. Siapa tahu aja nanti kita punya rezeki n isa jalan- jalan kesana. masak iya kita harus tanya-tanya terus sama orang tentang tempat-tempat yang kita kunjungi? Memang sih nggak ada salahnya. Tapi kalo tanya terus-terusan....ihh...nggak deh...^^
Warna
Indonesia - Hangul - Pengucapan
Merah - 빨강색 - ppalgangsaek
Orange - 주황색 - juhwangsaek
Kuning - 노랑색 - norangsaek
Hijau - 초록색 - choroksaek
Biru - 파랑색 - parangsaek
Biru - gelap 남색 - namsaek
Ungu - 보라색 - borasaek
Hitam - 검정색 - geomjeongsaek
Putih - 흰색 - hinsaek
Hijau terang - 연두색 - yeondusaek
Merah Tua - 진홍색 - jinhongsaek
Merah darah - 다홍색 - dahongsaek
Merah marun - 밤색 - bamsaek
Biru muda - 청색 - cheongsaek
Abu-abu - 회색 - hwisaek
Hijau muda - 녹색 - noksaek
Biru langit - 하늘색 - haneulsaek
Emas - 금색 - geumsaek
Perak - 은색 - eunsaek
Nama - nama tempat dalam bahasa Korea
Tempat - tempat komersial
Indonesia - Hangul - Pengucapan
Rumah Sakit - 병원 - byeongwon
Apotik - 약국 - yakguk
Bank - 은행 - eunhaeng
Salon Kecantikan - 미장원 - mijangwon
Tukang Cukur - 이발소 - ibalso
Pemandian Umum - 목욕탕 - mogyoktang
realtor - 복덕방 - bokdeokbang
realtor - 부동산 - budongsan
Institut - 학원 - hagwon
Tempat Penyewaan - 대여점 - daeyeojeom
Laundry - 세탁소 - setakso
Supermarket - 슈퍼 - syupeo
Toko - 가게 - gage
Pasar - 시장 - sijang
Department store - 백화점 - baekwajeom
Toko Buku - 서점 - seojeom
Restaurant - 식당 - sikdang
Restaurant - 음식점 - eumsikjeom
Bakery - 제과점 - jegwajeom
Toko peralatan rumah tangga - 가구점 - gagujeom
Bioskop - 영화관 - yeonghwagwan
Bioskop - 극장 - geukjang
Pom Bensin - 주유소 - juyuso
Toko diskon - 할인점 - harinjeom
Toko 24 jam - 면세점 - myeonsejeom
Toko Grosir - 편의점 - pyeonuijeom
Bar - 술집 - suljip
Hotel - 호텔 - hotel
Penginapan - 여관 - yeogwan
penginapan murah - 여인숙 - yeoinsuk
motel - 모텔 - motel
Tempat parkir - 주차장 - juchajang
Taman bermain - 놀이터 - noriteo
Lapangan Olah raga - 운동장 - undongjang
Arena Ski - 스키장 - seukijang
Kolam Renang - 수영장 - suyeongjang
Klub Kesehatan - 헬스장 - helseujang
Race track - 경마장 - gyeongmajang
Tempat Umum
Indonesia - Hangul - Pengucapan
Balai Kota - 시청 - sicheong
Kantor Kabupaten - 구청 - gucheong
Kantor Daerah - 군청 - guncheong
Kantor Provinsi - 도청 - docheong
village office 동사무소 dongsamuso
township office 면사무소 myeonsamuso
town office 읍사무소 eupsamuso
registry office 등기소 deunggiso
court of law 법원 beobwon
Kantor Penuntut Umum - 검찰청 - geomchalcheong
Kantor Administrasi Pajak Nasional - 국세청 - guksecheong
Kantor Polisi - 경찰서 - gyeongchalseo
Pos Polisi Kecil - 파출소 - pachulso
Penjara - 교도소 - gyodoso
Asrama Remaja - 소년원 - sonyeonwon
Kantor Pemadam Kebakaran - 소방서 - sobangseo
Pasukan - 군부대 - gunbudae
Kantor Pos - 우체국 - ucheguk
airport 공항 gonghang
Stasiun Kereta Api Bawah Tanah - 전철역(지하철역) - jeoncheoryeok
bus stop - 버스정류소 - beoseujeongnyuso
Statiun Kereta Api - 기차역 - gichayeok
Pelabuhan - 항구 - hanggu
Perpustakaan - 도서관 - doseogwan
Museum Kebudayaan - 미술관 - misulgwan
museum - 박물관 - bangmulgwan
Statiun Televisi - 방송국 - bangsongguk
Taman - 공원 - gongwon
Rumah Yatim Piatu - 고아원 - goawon
Panti Jompo - 양로원 - yangnowon
senior center 노인정 noinjeong
Pra Sekolah - 유치원 - yuchiwon
SD - 초등학교 - chodeunghakgyo
SMP - 중학교 - junghakgyo
SMU - 고등학교 - godeunghakgyo
Univesitas - 대학교 - daehakgyo
Tempat Kediaman
Indonesia - Hangul - Pengucapan
apartemen - 아파트 - apateu
officetel 오피스텔 opiseutel
town home 빌라 billa
mansion 맨션 maensyeon
tenement house 연립주택 yeollipjutaek
Rumah - 단독주택 dandokjutaek
multi-family residential house 다세대주택 dasedaejutaek
No comments:
Post a Comment